Sabtu, 27 Juli 2013

CERITA RELIGI


 Ustadz   : "Assalamu'alaikum.wr.wb."

Santri    : " Wa'alaikumsalam.wr.wb."

Ustadz   : " Di kesempatan kali ini saya akan menjelaskan tentang keberkahan di bulan ramadhan.
                 pada bulan ramadhan ini banyak sekali berkah yang diturunkan oleh allah swt,
                 contohnya saja:
                 1. apabila mengerjakan kebajikan dan melakukan apa yang allah perintahkan, maka kalian 
                 semua akan mendapatkan pahala yang berlipat ganda.
                 2. pada bulan yang suci ini semua setan dibelenggu, itu hanya beberapa contoh keberkahan  
                 yang ada di bulan suci ramadhan."

Santri   : "Pak Ustadz, saya mau tanya, pada bulan suci ramadhan itu semua setan dibelenggu, tapi      
               kenapa ya pak Ustadz, waktu siang hari masih saja banyak orang yang tergoda untuk makan di
               warung pinggir jalan?

Ustadz   : "Sebenarnya setan terdapat 2 golongan. Golongan yang pertama yaitu setan yang berasal dari
                keturunan setan asli. Golongan yang kedua yaitu setan yang berasal dari dalam diri manusia
                itu sendiri, setan juga dapat muncul dari hawa nafsu seseorang.

(SUMBER : saya sendiri)




0 komentar:

Posting Komentar

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *